Laman

22 Feb 2016

Cara Cek Masa Garansi Processor Intel


- Yang Pertama Kita harus mengetahui kode Batch dari prosesor kita.Biasanya bisa dilihat di Box ( Dus ) dan juga di lempengan processornya



- Lalu masuk ke web intel http://www.intel.com/…/w…/us/en/support/warranty-center.html dan masukkan No batch tadi ke kolom FPO di halaman web tersebut ( untuk kolom ATPO dikosongkan saja ) lalu klik search


- Setelah itu akan muncul halaman informasi dari processor yang kamu punya termasuk region ( asal pabrikan ) 



Cara ini berlaku untuk semua produk intel termasuk SSD ( Mini Drive ) , NUC ( Mini PC ) , dan produk intel lainnya .
Biasanya pihak toko yang menjual produk intel akan mengacu pada garansi tersebut diatas , jadi bukan dari tanggal saat pembelian di toko.

Semoga Bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Chat me